Rabu, 23 Juni 2010

PENGERTIAN DAN JENIS SOFTWARE KOMPUTER


Software Komputer

Kebanyakan masyarakat saat ini membagi komputer menjadi dua bagian . Bagian pertama adalah hardware yang merupakan perangkat fisik yang ada di dalam komputer. Dan bagian yang kedua adalah software komputer, yang memberitahukan hardware mengenai apa yang harus dilakukan dan bagaimana melakukannya. Apabila diibaratkan bahwa komputer adalah makhluk hidup, maka hardware adalah tubuhnya seperti mata untuk melihat, paru-paru untuk bernapas dan bagian tubuh lainnya, sedangkan perangkat lunak atau software diibaratkan sebagai kepintarannya, seperti memproses gambar yang dilihat mata, memerintahkan tangan untuk mengangkat objek, dan memaksa tubuh untuk menarik nafas dengan menggunakan paru-paru.

Hardware Komputer, menjadi bagian dari mesin, dan hanya mengerti dua konsep dasar yaitu menyala (on) dan mati (off), konsep on dan off tersebut dinamakan binary. Software komputer dikembangkan agar binary dapat menjadi jalan untuk memberitahukan komputer hardware dalam melakukan tugasnya. Software Komputer menterjemahkan dan mengarahkan pengguna komputer agar mengerti mengenai apa yang dapat dilakukan oleh komputer hardware.


Sebagian besar dari software komputer dibuat oleh programmer dengan menggunakan bahasa pemrograman. Programer menuliskan perintah dalam bahasa pemrograman seperti layaknya bahasa yang digunakan oleh orang pada umumnya dalam melakukan perbincangan. Perintah-perintah tersebut dinamakan “Source Code”. Program komputer lainnya dinamakan Compiler yang digunakan pada source code, dan kemudian mengubah perintah tersebut ke bahasa yang dapat dimengerti oleh komputer. Dan hasilnya dinamakan program executable (EXE).


Software komputer dibagi menjadi dua kategori utama yaitu sistem software dan software aplikasi. Sistem software menyajikan program yang dapat mengijinkan hardware berjalan dengan semestinya. Software aplikasi menyediakan program yang mengijinkan pengguna untuk melakukan sesuatu disamping menjalankan hardware.


Ada pula beberapa tipe komputer software, diantaranya :


Software Games - Jenis software ini termasuk dalam kategori entertainment atau hiburan, software ini memiliki berbagai macam jenis. Jenis-jenis tersebut seperti MMOs (Massive Multiplayer Online games), first-person shooters, action games, roleplaying games, and game petualangan.


Software Driver – Program in mengijinkan komputer untuk dapat berinteraksi dengan perangkat hardware tambahan seperti printer, scanner, dan video cards.


Software Pendidikan – berbeda dengan jenis program sebelumnya, software pendidikan ini dapat mengajarkan apapun dari komputer, melakukan aktifitas yang berhubungan seperti mengetik atau berbagai macam jenis pendidikan lainnya seperti kimia.


Media player dan pengembangan software media lainnya – Software yang dibuat untuk dapat memainkan atau mengedit media digital seperti file music atau video.


Software Produktifitas – Jenis software ini mengijinkan pengguna untuk lebih produktif baik itu dalam menjalankan bisnis atau menjalankan aktifitas produktif lainnya. Contoh dari software ini adalah software pengolah huruf (Ms Words), Software pengatur database, software presentasi dan beberapa software lainnya.


Operating sistem – software yang merupakan sumber dari software lainnya yang dapat mengijinkan software lainnya untuk berjalan. Contoh dari software operating sistem ini adalah Window Vista, Mac OS X dan Linux

sumber : www.AsianBrain.com

JARINGAN


 Jaringan komputer adalah sebuah kumpulan komputer, printer dan peralatan lainnya yang terhubung dalam satu kesatuan. Informasi dan data bergerak melalui kabel-kabel atau tanpa kabel sehingga memungkinkan pengguna jaringan komputer dapat saling bertukar dokumen dan data, mencetak pada printer yang sama dan bersama-sama menggunakan hardware/software yang terhubung dengan jaringan. Setiap komputer, printer atau periferal yang terhubung dengan jaringan disebut node. Sebuah jaringan komputer dapat memiliki dua, puluhan, ribuan atau bahkan jutaan node.

SEJARAH JARINGAN KOMPUTER

Konsep jaringan komputer lahir pada tahun 1940-an di Amerika dari sebuah proyek pengembangan komputer MODEL I di laboratorium Bell dan group riset Harvard University yang dipimpin profesor H. Aiken. Pada mulanya proyek tersebut hanyalah ingin memanfaatkan sebuah perangkat komputer yang harus dipakai bersama. Untuk mengerjakan beberapa proses tanpa banyak membuang waktu kosong dibuatlah proses beruntun (Batch Processing), sehingga beberapa program bisa dijalankan dalam sebuah komputer dengan dengan kaidah antrian.

Ditahun 1950-an ketika jenis komputer mulai membesar sampai terciptanya super komputer, maka sebuah komputer mesti melayani beberapa terminal (lihat Gambar 1) Untuk itu ditemukan konsep distribusi proses berdasarkan waktu yang dikenal dengan nama TSS (Time Sharing System), maka untuk pertama kali bentuk jaringan (network) komputer diaplikasikan. Pada sistem TSS beberapa terminal terhubung secara seri ke sebuah host komputer. Dalam proses TSS mulai nampak perpaduan teknologi komputer dan teknologi telekomunikasi yang pada awalnya berkembang sendiri-sendiri.

 Memasuki tahun 1970-an, setelah beban pekerjaan bertambah banyak dan harga perangkat komputer besar mulai terasa sangat mahal, maka mulailah digunakan konsep proses distribusi (Distributed Processing). Seperti pada Gambar 2, dalam proses ini beberapa host komputer mengerjakan sebuah pekerjaan besar secara paralel untuk melayani beberapa terminal yang tersambung secara seri disetiap host komputer. Dala proses distribusi sudah mutlak diperlukan perpaduan yang mendalam antara teknologi komputer dan telekomunikasi, karena selain proses yang harus didistribusikan, semua host komputer wajib melayani terminal-terminalnya dalam satu perintah dari komputer pusat.

Selanjutnya ketika harga-harga komputer kecil sudah mulai menurun dan konsep proses distribusi sudah matang, maka penggunaan komputer dan jaringannya sudah mulai beragam dari mulai menangani proses bersama maupun komunikasi antar komputer (Peer to Peer System) saja tanpa melalui komputer pusat. Untuk itu mulailah berkembang teknologi jaringan lokal yang dikenal dengan sebutan LAN. Demikian pula ketika Internet mulai diperkenalkan, maka sebagian besar LAN yang berdiri sendiri mulai berhubungan dan terbentuklah jaringan raksasa WAN.


JENIS JARINGAN KOMPUTER

Secara umum jaringan komputer dibagi atas lima jenis, yaitu;
1. Local Area Network (LAN)
Local Area Network (LAN), merupakan jaringan milik pribadi di dalam sebuah gedung atau kampus yang berukuran sampai beberapa kilometer. LAN seringkali digunakan untuk menghubungkan komputer-komputer pribadi dan workstation dalam kantor suatu perusahaan atau pabrik-pabrik untuk memakai bersama sumberdaya (misalnya printer) dan saling bertukar informasi.

2. Metropolitan Area Network (MAN)
Metropolitan Area Network (MAN), pada dasarnya merupakan versi LAN yang berukuran lebih besar dan biasanya menggunakan teknologi yang sama dengan LAN. MAN dapat mencakup kantor-kantor perusahaan yang letaknya berdekatan atau juga sebuah kota dan dapat dimanfaatkan untuk keperluan pribadi (swasta) atau umum. MAN mampu menunjang data dan suara, bahkan dapat berhubungan dengan jaringan televisi kabel.

3. Wide Area Network (WAN)
Wide Area Network (WAN), jangkauannya mencakup daerah geografis yang luas, seringkali mencakup sebuah negara bahkan benua. WAN terdiri dari kumpulan mesin-mesin yang bertujuan untuk menjalankan program-program (aplikasi) pemakai.

4. Internet
Sebenarnya terdapat banyak jaringan didunia ini, seringkali menggunakan perangkat keras dan perangkat lunak yang berbeda-beda. Orang yang terhubung ke jaringan sering berharap untuk bisa berkomunikasi dengan orang lain yang terhubung ke jaringan lainnya. Keinginan seperti ini memerlukan hubungan antar jaringan yang seringkali tidak kampatibel dan berbeda. Biasanya untuk melakukan hal ini diperlukan sebuah mesin yang disebut gateway guna melakukan hubungan dan melaksanakan terjemahan yang diperlukan, baik perangkat keras maupun perangkat lunaknya. Kumpulan jaringan yang terinterkoneksi inilah yang disebut dengan internet.

5. Jaringan Tanpa Kabel
Jaringan tanpa kabel merupakan suatu solusi terhadap komunikasi yang tidak bisa dilakukan dengan jaringan yang menggunakan kabel. Misalnya orang yang ingin mendapat informasi atau melakukan komunikasi walaupun sedang berada diatas mobil atau pesawat terbang, maka mutlak jaringan tanpa kabel diperlukan karena koneksi kabel tidaklah mungkin dibuat di dalam mobil atau pesawat. Saat ini jaringan tanpa kabel sudah marak digunakan dengan memanfaatkan jasa satelit dan mampu memberikan kecepatan akses yang lebih cepat dibandingkan dengan jaringan yang menggunakan kabel.


TOPOLOGI JARINGAN KOMPUTER

Topologi adalah suatu cara menghubungkan komputer yang satu dengan komputer lainnya sehingga membentuk jaringan. Cara yang saat ini banyak digunakan adalah bus, token-ring, star dan peer-to-peer network. Masing-masing topologi ini mempunyai ciri khas, dengan kelebihan dan kekurangannya sendiri.

1. Topologi BUS


Topologi bus terlihat pada skema di atas. Terdapat keuntungan dan kerugian dari tipe ini yaitu:
Keuntungan:                                  Kerugian:
- Hemat kabel                               - Deteksi dan isolasi kesalahan sangat kecil
- Layout kabel sederhana           - Kepadatan lalu lintas
- Mudah dikembangkan              - Bila salah satu client rusak, maka jaringan tidak bisa berfungsi.
                                                        - Diperlukan repeater untuk jarak jauh

2. Topologi TokenRING



Topologi TokenRING terlihat pada skema di atas. Metode token-ring (sering disebut ring saja) adalah cara menghubungkan komputer sehingga berbentuk ring (lingkaran). Setiap simpul mempunyai tingkatan yang sama. Jaringan akan disebut sebagai loop, data dikirimkan kesetiap simpul dan setiap
informasi yang diterima simpul diperiksa alamatnya apakah data itu untuknya atau bukan. Terdapat keuntungan dan kerugian dari tipe ini yaitu:

Keuntungan:                       Kerugian:
- Hemat kabel                    - Peka kesalahan
                                             - Pengembangan jaringan lebih kaku

3. Topologi STAR

Merupakan kontrol terpusat, semua link harus melewati pusat yang menyalurkan data tersebut kesemua simpul atau client yang dipilihnya. Simpul pusat dinamakan stasium primer atau server dan lainnya dinamakan stasiun sekunder atau client server. Setelah hubungan jaringan dimulai oleh server maka setiap client server sewaktu-waktu dapat menggunakan hubungan jaringan tersebut tanpa menunggu perintah dari server. Terdapat keuntungan dan kerugian dari tipe ini yaitu:

Keuntungan:
- Paling fleksibel  
- Pemasangan/perubahan stasiun sangat mudah dan tidak mengganggu bagian jaringan lain
- Kontrol terpusat
- Kemudahan deteksi dan isolasi kesalahan/kerusakan
- Kemudahaan pengelolaan jaringan

Kerugian:
- Boros kabel  
- Perlu penanganan khusus
- Kontrol terpusat (HUB) jadi elemen kritis


4. Topologi Peer-to-peer Network

Peer artinya rekan sekerja. Peer-to-peer network adalah jaringan komputer yang terdiri dari beberapa komputer (biasanya tidak lebih dari 10 komputer dengan 1-2 printer). Dalam sistem jaringan ini yang diutamakan adalah penggunaan program, data dan printer secara bersama-sama. Pemakai komputer bernama Dona dapat memakai program yang dipasang di komputer Dino, dan mereka berdua dapat mencetak ke printer yang sama pada saat yang bersamaan.
Sistem jaringan ini juga dapat dipakai di rumah. Pemakai komputer yang memiliki komputer ‘kuno’, misalnya AT, dan ingin memberli komputer baru, katakanlah Pentium II, tidak perlu membuang komputer lamanya. Ia cukup memasang netword card di kedua komputernya kemudian dihubungkan dengan kabel yang khusus digunakan untuk sistem jaringan. Dibandingkan dengan ketiga cara diatas, sistem jaringan ini lebih sederhana sehingga lebih mudah dipelajari dan dipakai.

sumber : fadel05.tripod.com

Selasa, 01 Juni 2010

Perangkat Keras (Hardware)


Perangkat Keras (Hardware)

Hardware berupa peralatan fisik dari sebuah sistem komputer, peralatan ini terdiri atas 3 jenis, yaitu:

1. Perangkat masukan (Input device)

Perangkat masukan berfungsi untuk memasukkan data, baik berupa teks, foto, maupun gambar ke dalam komputer.Contoh perangkat input misalnya keyboard, mouse, light-pen, scanner, dan sebagainya.

2. perangkat keluaran (Output device)

perangkat keluaran dipergunakan untuk menampung dan menghasilkan data yang dikeluarkan, misalnya monitor dan printer.

3. Perangkat pengolah data (Processor)

Perangkat pengolah data dipergunakan untuk mengolah data.Pengolah data meliputi unit pengolah pusat (CPU/Central Processing Unit) dan juga mikroprosesor.

Macam-macam perangkat keras (hardware):

1. CPU (Central Processing Unit)

Merupakan alat yang berfungsi sebagai pemroses data.CPU berisi rangkaian sirkuit yang menyimpan instruksi-instruksi pemrosesan dan penyimpanan data.

2. Monitor

Merupakan alat yang mampu menampilkan teks maupun gambar dari data yang sedang diproses dalam CPU.

3. Keyboard

Keyboard merupakan alat untuk memasukkan data maupun perintah ke CPU, biasanya terdiri atas rangkaian huruf, angka, dan tombol fungsi lainnya.

4. Mouse

Mouse merupakan alat bantu untuk memberikan perintah dalam memproses data atau mengedit data.

5. Printer

Priter merupakan alat yang memproduksi keluaran data (output) berbentuk cetak, berupa teks maupun gambar/grafik.

6. CD ROM

Alat tambahan (alat peripheral) yang mampu menyimpan dan menuliskan data dan program melalui media CD (Compact Disk).Alat ini didesain mampu menuliskan dan membaca data atau program melalui sistem optik.

7. Compact Disk (CD)

Media penyimpanan yang terbuat dari bahan plastik.Proses penyimpanan dan pembacaan data menggunakan sistem optik.

8. Floppy Disk

Floppy disk merupakan alat tambahan untuk menyimpan atau menuliskan ke dalam disket maupun sebaliknya, ukuran yang umum digunakan adalah ukuran 3,5 inchi.

9. Hardddisk

Harddisk merupakan alat tambahan untuk menyimpan data dalam kapasitas besar yang dilapisi secara magnetis, saat ini perkembangan harddisk sangat cepat dari daya tampung dan kecepatan membaca data.Perlu kalian ketahui saat ini harddisk memang mutlak ada dalam setiap computer atau laptop sebagai penyimpan sistem operasi yang permanen.

10. Scanner

Scanner merupakan alat Bantu untuk memasukkan data berupa gambar atau grafik dan mengubahnya ke dalam bentuk digital sehingga dapat diproses dan digabungkan dengan bentuk data yang berupa teks.

Jenis-Jenis Komputer


Posted by admin
December 21, 2008

Komputer Mainframe
• Mainframe : biasanya digunakan untuk pengolahan data yang besar, ex: bank, ansurance, dll (pertamina, telkom, pusri)
• Sebagai host dari jaringan yang besar
• Teknologi awal server
• Miniframe / Minicomputer : kinerja hampir sama dengan mainframe, ukuran dan teknologi yang berbeda
• Digunakan di bank dan perusahaan yang mempunyai banyak komputer
• Misalnya IBM AS 400

Komputer Miniframe
• Miniframe / Minicomputer : kinerja hampir sama dengan mainframe, ukuran dan teknologi yang berbeda
• Digunakan di bank dan perusahaan yang mempunyai banyak komputer
• Misalnya IBM AS 400

Komputer Super
• Super Computer = komputer mainframe yang kecepatanya digandakan
• Menambahkan ratusan – ribuan processor, dipasang pararel pada jarkom
• Kegiatan militer (spy), riset, dan film (animasi)

Micro Komputer
· MicroComputer Saat ini Personal Komputer
· Teknologi dan fasilitasnya semakin canggih
· Mampu mengantikan tugas mainframe dan miniframe.
· Harga relatif murah

Variannya PC

* Laptop
* PalmTop
* PDA (personal digital assistance)

Daftar Shortcut Tombol di Windows


Microsoft Natural Keyboard keys
* Windows Logo: Start menu
* Windows Logo+R: Run dialog box
* Windows Logo+M: Minimize all
* SHIFT+Windows Logo+M: Undo minimize all
* Windows Logo+F1: Help
* Windows Logo+E: Windows Explorer
* Windows Logo+F: Find files or folders
* Windows Logo+D: Minimizes all open windows and displays the desktop
* CTRL+Windows Logo+F: Find computer
* CTRL+Windows Logo+TAB: Moves focus from Start, to the Quick Launch toolbar, to the system tray (use RIGHT ARROW or LEFT ARROW to move focus to items on the Quick Launch toolbar and the system tray)
* Windows Logo+TAB: Cycle through taskbar buttons
* Windows Logo+Break: System Properties dialog box
* Application key: Displays a shortcut menu for the selected item


Microsoft Natural Keyboard with IntelliType software installed
* Windows Logo+L: Log off Windows
* Windows Logo+P: Starts Print Manager
* Windows Logo+C: Opens Control Panel
* Windows Logo+V: Starts Clipboard
* Windows Logo+K: Opens Keyboard Properties dialog box
* Windows Logo+I: Opens Mouse Properties dialog box
* Windows Logo+A: Starts Accessibility Options (if installed)
* Windows Logo+SPACEBAR: Displays the list of Microsoft IntelliType shortcut keys
* Windows Logo+S: Toggles CAPS LOCK on and off


General keyboard-only commands
* F1: Starts Windows Help
* F10: Activates menu bar options
* SHIFT+F10 Opens a shortcut menu for the selected item (this is the same as right-clicking an object
* CTRL+ESC: Opens the Start menu (use the ARROW keys to select an item)
* CTRL+ESC or ESC: Selects the Start button (press TAB to select the taskbar, or press SHIFT+F10 for a context menu)
* CTRL+SHIFT+ESC: Opens Windows Task Manager
* ALT+DOWN ARROW: Opens a drop-down list box
* ALT+TAB: Switch to another running program (hold down the ALT key and then press the TAB key to view the task-switching window)
* SHIFT: Press and hold down the SHIFT key while you insert a CD-ROM to bypass the automatic-run feature
* ALT+SPACE: Displays the main window's System menu (from the System menu, you can restore, move, resize, minimize, maximize, or close the window)
* ALT+- (ALT+hyphen): Displays the Multiple Document Interface (MDI) child window's System menu (from the MDI child window's System menu, you can restore, move, resize, minimize, maximize, or close the child window)
* CTRL+TAB: Switch to the next child window of a Multiple Document Interface (MDI) program
* ALT+underlined letter in menu: Opens the menu
* ALT+F4: Closes the current window
* CTRL+F4: Closes the current Multiple Document Interface (MDI) window
* ALT+F6: Switch between multiple windows in the same program (for example, when the Notepad Find dialog box is displayed, ALT+F6 switches between the Find dialog box and the main Notepad window)


Mouse click/keyboard modifier combinations for shell object
* SHIFT+right click: Displays a shortcut menu containing alternative commands
* SHIFT+double click: Runs the alternate default command (the second item on the menu)
* ALT+double click: Displays properties
* SHIFT+DELETE: Deletes an item immediately without placing it in the Recycle Bin


General folder/shortcut control
* F4: Selects the Go To A Different Folder box and moves down the entries in the box (if the toolbar is active in Windows Explorer)
* F5: Refreshes the current window.
* F6: Moves among panes in Windows Explorer
* CTRL+G: Opens the Go To Folder tool (in Windows 95 Windows Explorer only)
* CTRL+Z: Undo the last command
* CTRL+A: Select all the items in the current window
* BACKSPACE: Switch to the parent folder
* SHIFT+click+Close button: For folders, close the current folder plus all parent folders


Shell objects and general folder/Windows Explorer shortcuts
For a selected object:
* F2: Rename object
* F3: Find all files
* CTRL+X: Cut
* CTRL+C: Copy
* CTRL+V: Paste
* SHIFT+DELETE: Delete selection immediately, without moving the item to the Recycle Bin
* ALT+ENTER: Open the properties for the selected objec


Windows program key combinations
* CTRL+C: Copy
* CTRL+X: Cut
* CTRL+V: Paste
* CTRL+Z: Undo
* CTRL+B: Bold
* CTRL+U: Underline
* CTRL+I: Italic


Windows system key combinations
* F1: Help
* CTRL+ESC: Open Start menu
* ALT+TAB: Switch between open programs
* ALT+F4: Quit program
* SHIFT+DELETE: Delete item permanently
* Windows Logo+L: Lock the computer (without using CTRL+ALT+DELETE)


www.microsoft.com


Artikel Terkait
Trik Komputer
* Mensetting Microsoft Outlook 2007 untuk yahoo
* Membuka situs website yang terblock
* Memutuskan ip jaringan lan, hotspot | netcut
* Membuat atau Menampilkan Pesan saat Startup – log on
* Membuat link shortcut mempercepat masuk ke situs Internet
* Memindahkan Lokasi My Documents

Artikel Teknik Komputer Dan Jaringan: 10 Tips / Cara ...
Posted by admin.
Topics: Laptops
Tags:

Kumpulan Artikel dan tutorial hacking koleksi sampai tahun 2008. Artikel tutorial hacking windows, hacking komputer, jaringan dan • More Xp Tips cara hack jaringan komputer

akan memberi pemakai komputer pribadi akses ke file yang belum lama digunakan, dan membuat jaringan kerja Kumpulan Tutorial, Tips dan Trik, Artikel, Download, Games dan Tools

tips komputer kumpulan tips komputer unik dan mudah dipahami. Artikel dan File Sharing kamu bisa nambah Other Tags: Forum tkj, SMK, Tehnik Komputer dan Jaringan

26_Teknik_Komputer_dan_jaringan: 139.6MB: File Folder: 12th August 2008: 27_Modul_Jardiknas Kumpulan Artikel dan tutor: 163.2MB: File Folder: 31st December 2008: LAIN-LAIN

saya, artikel, tips dan trik komputer persingkat Jaringan komputer adalah kumpulan peripheral komputer yang saling berhubungan dan dengan cara klik start – run – dan

Kumpulan Tips dan Trik Komputer dan Internet, Tips Kehidupan, Berita Terkini/Terpopuler, Artikel Komputer mobil dan mengoptimalkan efisiensi bahan bakar. 10. Siluet : Teknik

yup dibawah ini kumpulan artikel, ma buku - buku koleksi saya silakan ambil lo tertarik 1. Koleksi buku teknik komputer dan tutorial Ethernet dan Topologi Jaringan

Teknik Komputer Jaringan hal ini adalah cara pengguna untuk berinteraksi dengan komputer, dan Ethernet 10Mbps dan pada jaringan tersebut tersambung 10 komputer

ini..semoga tips dan artikel di pharming dan teknik phishing lain . Firewalls mencegah hacker dan komunikasi tidak sah masuk ke komputer Silakan baca tips menulis di blog. Cara

Download Gratis Modul Teknik Komputer dan Jaringan – TKJ Top 10 Tips To Increase Your Blog Traffic; Rahasia Kehebatan Hukum Tarik Menarik

tempat untu belajar komputer ,jaringan ,linux ,debian administator ,windows ,pemrograman ,cmd ,web hosting ,tips komputer, jawaban CCNA ,answers CCNA discavery 1

Artikel ini membahas cara cara instalasi jaringan komputer yang implementasinya untuk jaringan dirumah sendiri dengan menggunakan sistem operasi Windows XP

Membangun Jaringan Komputer: Mengenal Hardware dan Topologi Jaringan ada dipasaran adalah ethernet berkecepatan 10 Mbps yang biasa disebut seri

Filed under: Jaringan " Kumpulan Shortcuts Keyboard Komputer Tips Merawat Laptop " Leave Teknik Menulis Surat Lamaran Pekerjaan. 10 Tips Menemukan dan

Tips dan Tata Cara Ziarah Kubur yang Baik dan Benar. Posted on 7 April, 2010 by Tips dan Cara Sharing Data Folder di Jaringan/Network Komputer PC anda – Windows

Komponen utama jaringan lokal LAN Apa sebenarnya yang membentuk jaringan komputer? Jawabannya jelas, komputer. Tapi bagaimana komputer-komputer tersebut saling terhubung?

Sebenarnya gampang kok, bikin cewek meleleh dan bikin kamu dapet nilai tambah di matanya. Teknik Mempercepat Kinerja dan Akses Komputer. ARTIKEL, Buku, Hardware, Info & Tips,

tutorial situs dalam bahasa indonesia, membahas teknik, tips dan trik, Perbaikan printer CANON, EPSON, HP. Teknik Service Komputer, service monitor, Free download

ArtikelIlmiah.Com merupakan pengembangan dari MateriKuliah.Com. Anda bisa mendapatkan artikel2 akademis dan artikel2 ilmiah di sini

Teknik Komputer PENGENDALI KEAMANAN KENDARAAN PADA LAHAN PARKIR MENGGUNAKAN Teknik Komputer MEMBANGUN JARINGAN PC CLONING MENGGUNAKAN SOFTWARE
 

TEKNIK KOMPUTER dan JARINGAN Blak Magik is Designed by productive dreams for smashing magazine Bloggerized by Blogger Template © 2009